Mantab ! Bekas Pemain Inter Milan era Mourinho Segera Merapat ke Persib
Kabar tersebut disampaikan oleh media asing Fox Sports Asia. Fox Sports Asia menulis matan pemain Inter Milan Wesley Sneijder mencari tantangan baru dan Persib Bandung menjadi klub yang dipilihnya.
"Rumornya, tujuan Wesley Sneijder selanjutnya adalah ke Indonesia dan bermain untuk Persib Bandung," tulis Fox Sports Asia.
Namun hingga saat ini, manajemen Persib Bandung belum memberikan klarifikasi terhadap kabar tersebut.
Seandainya benar mendatang Wesley Sneijder, maka Persib harus rela mengeluarkan uang sejumlah 4 juta euro.
Dilansir BolaSport.com dari Tribun Batam yang mengutip dari transfermarkt, nilai Wesley Sneijder adalah 4 juta euro atau sekitar Rp 65,8 miliar untuk kurs saat ini.
Jumlah tersebut belum termasuk gaji yang harus dibayarkan Persib ke Wesley Sneijder. Musim lalu Wesley Sneijder juga dikaitkan dengan klub Liga 1, Bali United.
Saat itu Bali dikabarkan akan mendatangkan legenda timnas Belanda Raphael van der Vaart, Robin Van Persie, atau Wesley Sneijder.
Sayangnya, hingga kompetisi Liga 1 2018 bergulir, rumor kepindahan Wesley Sneijder ke Bali United tidak terwujud.
Jumlah tersebut belum termasuk gaji yang harus dibayarkan Persib ke Wesley Sneijder. Pada musim lalu Wesley Sneijder juga dikaitkan dengan klub Liga 1, Bali United.
Kabar kepindahan itu juga mengundang Bobotoh dan suporter Galatasaray saling memperebutkan pemain 34 tahun tersebut.
Melalui akun Instagram Sneijder, @sneijder10official kedua suporter klub tersebut bersaing merayu pemain tersebut.
Misalnya, pada unggahan terbaru pemain yang pernah memperkuat Inter Milan tersebut Minggu, (16/12/2018).
Liga 1 sudah selesai dan persija menjadi juaranya, hal itulah yang mematik keinginan Maung Bandung untuk mendatang Sneijder pada musim berikutnya. Karena tujuannya hanya satu, merajai liga 1.
Sneijder sendiri sekarang sedang menganggur karena tidak ada klub peminat. Akankan Persib berhasil merekrut Sneijder ? kalau Essien saja pernah. Kenapa tidak ?
No comments: